Musyawarah dalam mencapai kesepakatan bersama menjadi hal yang sangat diperlukan, apalagi dalam mengelola sekolah. Di sekolah yang suku, budaya, ras beragam yg dipercayai masing-masing masyarakat. Tak hanya menguntungkan satu pihak, musyawarah mufakat digunakan demi mencapai kesepakatan dalam kepentingan bersama.
Dalam lingkup sekolah, musyawarah dalam mencapai mufakat juga diperlukan dalam memecahkan suatu masalah. Yang terkadang menentukan suatu keputusan memang harus menggunakan musyawarah. Karena memang manfaat yang diberikan dari musyawarah untuk menyatukan perbedaan dari munculnya beberapa pendapat.